Monday, May 11, 2020

Rangkaian Listrik

      

    Rangkaian listrik merupakan suatu kesatuan antara beberapa komponen elektronika dan sumber tegangan yang dihubungkan secara terbuka, supaya arus listrik yang berasal dari sumber bisa mengalir. Rangkaian listrik terbagi menjadi 3 jenis, antara lain: (1) seri, (2) paralel, dan (3) campuran. Rangkaian listrik secara seri merupakan sambungan yang disusun searah (satu) arah. Rangkaian listrik paralel merupakan sambungan listrik yang disusun secara bercabang, sedangkan rangkaian listrik campuran merupakan sambungan listrik yang disusun baik searah dan bercabang.
    Sambungan listrik di rumah maupun perkantoran dipasang secara paralel, karena sambungan semacam ini tentu akan dapat menghemat listrik sebab sambungan sistem ini apabila salah satu lampu dilepas, maka lampu yang lain akan tetap menyala. sebaliknya jika sebuah lampu di lepas dan mengakibatkan lampu yang lain mati, maka sistem ini dinamakan rangkaian seri, sehingga rangkaian semacam ini apabila dalam ruangan ada 5 lampu, satu dinyalakan maka lampu yang lain akan menyala. Berikut video presentasi pembelajaran tentang rangkaian listrik.

No comments:

Post a Comment